11 Mei 2019 08:11:46
Ni Wayan Meriandani
439 Kali Dibaca
Laporan Desa
Pada hari Sabtu yang bertepatan dengan hari raya Saraswati Telah dilaksanakan persembahyangan bersama di Kantor Perbekel Desa Belandingan oleh Perangkat Desa dan staf, anggota BPD dan ketua LPM.